Kenali PlayerUnkonwn’s BattleGrounds (PUBG) Sebagai Game Nomor 1 Di Indonesia

 

Berbagai game telah diciptakan sebagai media yang ampuh untuk mengusir rasa stress. Banyak sekali kategori game yang bisa dipilih sesuai dengan minat dan bakat. Nah, bagi anda yang gemar bermain game tembak menembak atau FPS khususnya pertarungan battle royal maka game PlayerUnkonwn’s BattleGrounds (PUBG). Pasalnya, game bergenre battle royal tersebut telah menduduki peringkat pertama di Indonesia lho. Bahkan, game tersebut juga menduduki peringkat pertama di dunia. Mendapatkan predikat tersebut tentu saja tidak semudah yang dibayangkan oleh banyak orang. Terlebih, banyak sekali developer game yang turut meramaikan persaingan pada genre battle royal. Lantas, apa yang menyebabkan game tersebut berhasil menduduki peringkat pertama di Indonesia maupun dunia ?. Ibarat pepatah tak kenal maka tak sayang maka sebagai seorang game tidak akan mengetahui alasannya jika tidak mengenal gamenya.

Pada kesempatan kali ini, Kuotabro akan membantu kalian semua untuk mengenali PlayerUnkonwn’s BattleGrounds (PUBG) sebagai game nomor 1 di Indonesia. Bahkan, melalui situs tersebut maka kalian tidak akan menjadi warga yang kudet teknologi lagi. Berbagai informasi menarik seputar dunia teknologi dapat diperoleh secara gratis dengan mengunjungi websitenya. Terlebih infomasi seputar teknologi dapat dengan mudah dinikmati berkat hadirnya index tema yang dapat dipilih sesuai kebutuhan seperti aplikasi, gadget, games, hardware, tips & trik dan internet. Terlebih, pengguna akan dimudahkan dengan hadirnya kolom pencarian yang bisa digunakan untuk mencari tema sesuai dengan kata kunci yang dimasukkan. Oleh sebab itu, jangan pernah segan untuk mengunjungi website dan menyalakan notifikasinya untuk mendapatkan informasi terbaru seputar dunia teknologi.

Game Bergenre Battle Royal dengan Mode Terbanyak

Sesuai dengan namanya, PlayerUnkonwn’s BattleGrounds (PUBG) merupakan salah satu game bergenre battle royal. Hanya saja, terdapat beberapa pembeda yang membuatnya berhasil menjadi nomor 1 di Indonesia. Salah satu pembeda yang membuat game ini disukai oleh banyak orang tentu saja berasal dari kualitas audio grafisnya. Ya, dukungan hardware dan software yang canggih membuat karakter yang ada di dalam game terlihat sangat realistis. Terlebih, setiap pergerakan karakter didukung oleh kualitas audio yang mampu menimbulkan kesan nyata seperti suara tembakan, suara kendaraan, suara ledakan, suara karakter dan sebagainya. Para pemain akan dimanjakan dengan banyaknya mode game yang bisa digunakan seperti mode classic, mode ranked, mode TPP, mode FPP, mode death match dan masih banyak lagi. Selain itu, para pemain tidak akan pernah merasa bosan berkat kehadiran berbagai maps atau peta battleground yang bisa dimainkan seperti erangel, miramar, vikendi, sanhok dan masih banyak lagi.

Game Battle Royak dengan Variasi Skin yang Lengkap

Game PUBG juga mempersilahkan para pemain untuk berkreasi dalam menentukan karakternya. Banyak sekali kostum karakter yang bisa dipilih sesuai dengan selera. Bahkan, pemain juga bisa memilih skin untuk senjata dan kendaraan yang ingin digunakan bertarung. Keseruan game PUBG semakin terasa dengan adanya berbagai sistem keamanan yang bertugas untuk menjaga sportifitas seperti anti cheat dan anti griefing. Setiap orang bisa menikmati keseruang game PUBG yang fenomenal ini. Pasalnya, game tidak hanya disediakan untuk para pengguna PC saja seperti PUBG Steam, PUBG Lite dan PUBG Disk. Melainkan juga disediakan untuk para pengguna smartphone android maupun iOS melalui aplikasi PUBG Mobile. Selain itu, developer game akan selalu konsisten dalam menjaga maupun meningkatkan kualitas gamenya melalui update rutin dengan berbagai fitur terbaru.

Scroll to top