Jalur Pendakian Gunung Slamet
Gunung Slamet gunung yang terletak 5 di kabupaten yang ada di Jawa tengah yakni Kabupaten Banyumas, Purbalingga, Brebes, Pemalang dan Kabupaten Tegal. Gunung Slamet memiliki ketinggian sekitar 3.428 mdpl. Gunung Slamet merupakan gunung tertinggi di Jawa Tengah dan tertinggi kedua di pulau Jawa.
Dari 5 kabupaten terdapat banyak sekali jalur pendakian menuju puncak Gunung Selamat. Artikel ini akan membahas beberapa jalur pendakian Gunung Slamet.
Jalur pendakian Gunung Slamet.
- Jalur Bambangan Kabupaten Purbalingga
Jalur bambangan adalah salah satu jalur menuju puncak Gunung Slamet yang sangat disukai oleh para pendaki, pasalnya jalur ini sangat mudah dan tidak terjal untuk dilalui. Sehingga jika kamu pendaki pemula, kamu bisa melewati jalur ini Karena jalur ini adalah jalur yang paling aman.
- Jalur Di Paya Kabupaten Pemalang
Selain menggunakan jalur Purbalingga kamu juga bisa menaiki gunung Slamet dengan menggunakan jalur Pemalang. Sebenarnya melalui jalur ini kamu juga bisa memotong jalur bambangan di Kabupaten Purbalingga karena setelah melewati Pos dua kamu akan menempuh jalur yang sama dengan jalur bambangan.
- Jalur Dawuhan sirampog Brebes
Slime menggunakan jalur bambangan bagi kamu pendaki pemula kamu juga bisa menggunakan jalur Dawuhan sirampog. Karena jalur ini juga cukup baik dan tidak begitu terjal. Untuk dapat sampai di puncak gunung Slamet dengan menggunakan jalur ini membutuhkan waktu sekitar 11 jam.
Demikian artikel mengenai jalur pendakian Gunung Selamat semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda.